Monday, October 20, 2014

google

                          Siapa yang tidak kenal dengan Google. Google adalah perusahaan amerika serikat yang tekenal dengan mesin pencarinya yang bernama google. Kantor pusatnya berada di menlo park, california.  Google harus rela di mana sekarang  Google menjadi perusahaan terbesar ke dua di dunia setelah apple. pada tahun sebelumnya google duduk di posisi pertama.
Google banyak menwarkan produk seperti browser chrome, mensin pencari, aplikasi, dan juga sistem operasinya yang bernama android, dan versi terbarunya adalah android 5.0 lollipop.
den beberapa applikasi yang di tawarkan adalah sperti: Google translate, Google map, youtube, gmail dan lain-lain.
Google di ciptakan oleh Larry Page dan Sergey Brin Google di dirikan pada tanggal tanggal 7 september 1998, di ruang garasi rumah temannya di menlo park.
 Googler(karyawan google) rupa nya di beri gaji yang besar yaitu di atas 100.000 dollar, dan di kantor google juga memiliki banyak fasilitas yaitu: makan siang gratis, GYM, dan bermain video game.
 Dan google sudah memiliki sekitar 120 kantor cabang di 57 negara.

No comments:

Post a Comment